• Sekato
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Redaksi
  • Perlindungan
  • BUDAYA
  • DAERAH
  • DUNIA
  • EKONOMI
  • HIBURAN
  • HUKUM
  • KOMUNITAS
  • LINGKUNGAN
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PLESIRAN
  • POLITIK
  • RAGAM
  • SAINS
Umum dan Segalanya
No Result
View All Result
Umum dan Segalanya
No Result
View All Result
  • BUDAYA
  • DAERAH
  • DUNIA
  • EKONOMI
  • HIBURAN
  • HUKUM
  • KOMUNITAS
  • LINGKUNGAN
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PLESIRAN
  • POLITIK
  • RAGAM
  • SAINS

Kemendag Perkirakan Harga Kedelai Akan Terus Naik Jelang Lebaran

Editor Ara Permana Putra
21/03/2022
in EKONOMI, NASIONAL
A A
0
PostTweetSendShareScan

SEKATO.ID | JAMBI – Kenaikan harga kedelai dalam beberapa waktu terakhir diperkirakan masih akan terjadi hingga bulan suci ramadhan. Bahkan Kementerian Perdagangan (Kemendag) memperdiksi harga kedelai akan terus mengalami hingga jelang lebarang mengikuti harga internasional. 

“90 persen lebih kebutuhan kedelai nasional dipenuhi oleh kebutuhan impor. Sedangkan harga kedelai di pas global terus melesat dalam kurun waktu 2 tahun terakhir,” ujar Oke Nirwan, Direktur Jendral Perdagangan Dalam Negeri Kemendag dalam diskusi daring yang dikutip dari Kontan.co.id, Senin (21/03/2022).

Menurut Oke, kenaikan kedelai sejak pandemi mencapai 92 persen atau US$617 per ton, padahal sebelumnya awal Januari 2020 hanya sekitar US$345 per ton.

“Meskipun harganya tinggi namun Kemendag sudah mengupayakan agar pengrajin tahu tempe dapat terus mendapatkan pasokan bahan baku kedelai,” papar Oke.

Oke menjelaskan bahwa saat ini setidaknya ada 150 ribu lebih pengrajin tahu tempe yang bergantung pada pasoka kedelai, dan melihat harga kedelai di pasar global tentunya harga bahan baku ini akan terus terkoreksi. 

“Beberapa waktu lalu Kemendag sudah bicara pada importir, bahkan karena tingginya harga global ada importir yang mau menghentikan importasinya. Namun, sekali lagi kami telah berupaya meyakinkan importir untuk menjaga ketersediaan pasokan,” ujarnya. 

Baca juga

Kemendag Perkuat Peraturan Perizinan Perdagangan Aset Kripto

Ramaikan TEI ke-37, Kemendag Ajak Insan Pers Ikuti Lomba Karya Tulis dan Foto Jurnalistik

Kemendag Musnahkan Berbagai Produk Impor Ilegal Senilai Rp11 Miliar

Lepas Ekspor Produk Tekstil USD 400 Ribu, Mendag Zulkifli Hasan Sebut Momentum Perluas Akses Pasar dan Pemulihan Ekonomi Nasional

YLKI Jambi Soroti Pencabutan Kebijakan HET Minyak Goreng Kemasan

Adapun untuk membantu keberlangsungan usaha pengrajin tahun tempe tambah Oke, pemerintah telah melakukan komunikasi publik, edukasi masyarakat, dan menyiapkan skema subsidi harga kedelai.

“Pasti ada upaya intervensi dari pemerintah dengan membantu selisih harga dan memberi tingkat daya beli di pengrajin sekitar Rp11.000 per kilogram,” ujar Oke. (HP)

Tags: dirjen perdagangan dalam negeriimportir kedelaikemendagoke Nirwanpengrajin tahu tempe
Previous Post

China: Krisis Ukraina, Negara-negara Jangan Lupakan Krisis Afrika

Next Post

HET Minyak Goreng di Cabut, Pemerintah Pilih Menaikan Biaya Ekspor

Artikel terkait

NASIONAL

Gubernur Al Haris Berharap Revisi Penataan Ruang Lebih Fleksibel untuk Kesejahteraan Masyarakat

14/07/2025
2k
Oplus_0
DAERAH

Kades dan Masyarakat Apresiasi Inovasi Mesin Giling Padi Keliling dari BUMDes Pinang Arai Koto Majidin Hilir

13/07/2025
2k
Oplus_0
DAERAH

Maya Novefri Resmi Jadi Dewan Pengawas PDAM Tirta Sakti, Bupati Monadi Dorong Transformasi Digital dan Layanan Berstandar Internasional

11/07/2025
2k
DAERAH

Indonesia Bisa Bebas dari Middle Income Trap Jika Jalankan Transformasi Birokrasi

11/07/2025
2k
Oplus_0
DAERAH

PLTA Kerinci Diambang Bahaya? Ahli dan Warga Desak Tindakan Cepat DPR RI Jambi

10/07/2025
2k
Next Post

HET Minyak Goreng di Cabut, Pemerintah Pilih Menaikan Biaya Ekspor

Penentuan Awal Ramadhan 2022, BMKG akan Pantau Hilal Mulai 1 April

2024 Mendatang, Indonesia Tuan Rumah "World Water Forum" Ke-10

Rusia Blokir Jalur Ekspor Gandum, Pasokan Pangan Duni Terancam

Waket Dewan Keamanan: Ekonomi Rusia Tidak Akan Pernah Runtuh Karena Sanksi-sanksi

Discussion about this post

Iklan

Kalender

July 2025
S M T W T F S
 12345
6789101112
13141516171819
20212223242526
2728293031  
« Jun    

Populer

  • Satu Tahun Wafat Putra Bungsunya, Fasha Resmikan Masjid Muhammad Fabiansyah Putra

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Milad ke 25, KAMMI Silampari Gelar Sejumlah Rangkaian Kegiatan

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Wow! SMAN 1 Tanjabbar Gelar Acara yang Diduga “Dugem” ala Diskotik

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Aturan Pakai Vitamin Generos pada Anak

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • 12 Jam Lebih Jalan di Mandiangin Ditutup Pengguna Jalan Desak Kapolda dan Gubernur Jambi Turun Tangan

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Sepak Terjang Nathaniel Zebua, Pelajar Asal Jambi yang Masuk Timnas U17

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Breaking News !!! Sekda Tanjab Barat Kecelakaan di Betung Alami Sejumlah Luka

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Efek Samping Generos pada Anak

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Breaking News !!
    Sempat Hilang Beberapa Hari, Mahasiswi STAI Kualatungkal Ditemukan di Pekanbaru

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Breaking News: Geger Warga Semerap Ditemukan Gantung Diri, Ini Pesan Terakhir ke Istri

    332 shares
    Share 133 Tweet 83

DISCLAIMER | KODE ETIK | PEDOMAN MEDIA SIBER | REDAKSI | SOP PERLINDUNGAN WARTAWAN

© 2024 SEKATO.ID - Jalan HM Yusuf Singedekane, Lorong Purnawira, No 7, RT 21, Telanaipura, Kota Jambi. Kode Pos 36122. Developed by Ara.

  • Sekato
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Redaksi
  • Perlindungan

© 2020 Sekato - Jalan HM Yusuf Singedekane, Lorong Purnawira, No 7, RT 21, Telanaipura, Kota Jambi. Kode Pos 36122. Developed by Ara.