• Sekato
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Redaksi
  • Perlindungan
  • BUDAYA
  • DAERAH
  • DUNIA
  • EKONOMI
  • HIBURAN
  • HUKUM
  • KOMUNITAS
  • LINGKUNGAN
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PLESIRAN
  • POLITIK
  • RAGAM
  • SAINS
Umum dan Segalanya
No Result
View All Result
Umum dan Segalanya
No Result
View All Result
  • BUDAYA
  • DAERAH
  • DUNIA
  • EKONOMI
  • HIBURAN
  • HUKUM
  • KOMUNITAS
  • LINGKUNGAN
  • NASIONAL
  • OLAHRAGA
  • OPINI
  • PEMERINTAHAN
  • PLESIRAN
  • POLITIK
  • RAGAM
  • SAINS

Peserta Lomba dan Pameran Seni Burung Kicau Tingkat Nasional Datang, Amru: Junjung Tinggi Sportifitas

Editor Ara Permana Putra
27/08/2022
in DAERAH, NASIONAL, OLAHRAGA
A A
0
PostTweetSendShareScan

JAMBI — Sejumlah peserta dari berbagai provinsi sudah mendatangi arena pergelaran Lomba dan Pameran Seni Burung Berkicau Tingkat Nasional di lapangan Markas Komando Militer (Makodim) 0415/Jambi.

Agung minsalnya, ia datang bersama timnya dari Kabupaten Darmasraya, Sumatera Barat. Ia mengaku sejak Jum’at (26/8/2022) kemarin sudah berada di Jambi.

“Kawan-kawan sudah ada yang datang kesini dari sejak kemarin,” ujarnya saat disambangi diarena Lomba dan Pameran Seni Burung Berkicau Tingkat Nasional yang akan digelar pada Minggu (28/8/2022) besok.

Di Jambi kata dia, ia bersama rekan-rekan dan tim nginap disalah satu hotel di Jambi. Ia berharap dengan pergelaran ini dewi fortuna bisa berpihak kepadanya sebagai juara.

“Ada dua kelas yang kami ikuti, kelas kacer dan murai,” imbuhnya, Sabtu (27/8/2022).

Tidak hanya itu, ratusan deretan karangan bunga dari kolega dan relasi dengan ucapan ‘Selamat dan Sukses Acara Lomba dan Pameran Seni Burung Berkicau Tingkat Nasional telah memenuhi halaman lapangan Makodim 0415/Jambi.

Baca juga

Sempat Vakum, Kini Saka Pramuka Taruna Bumi tingkat Cabang Kota Jambi Punya Pemimpin Baru

Antisipasi Karhutla, Gubernur Jambi dan Danrem 042 Gapu Bertemu Kepala BNPB di Jakarta

Launching Program Bedah Rumah 2025, Maulana-Diza Serahkan Bantuan RTLH Untuk Warga Kota Jambi

Wakil Bupati Kerinci Jalin Konsultasi Strategis dengan Unja, Perkuat Kerja Sama Lintas Sektor

Wali Kota Jambi Tinjau Langsung Program Bedah Rumah, 82 Unit RTLH Ditarget Rampung Tahun Ini

Begitupun, sebuah mobil warna putih ikut bertengger dibawah tenda. Mobil itu merupakan hadiah utama yang disediakan oleh para panitia dalam pergelaran Lomba dan Pameran Seni Burung Berkicau Tingkat Nasional.

H. Amru, SE. MM Ketua DPW SENAPATI 96 SF memastikan pergelaran Lomba dan Pameran Seni Burung Berkicau Tingkat Nasional yang digelar pada 28 Agustus 2022 persiapannya telah rampung dan siap digelar jika tidak aral melintang.

Menurutnya, para peserta sudah mulai berdatangan. Bahkan kata dia, ada yang datang dari Sumatera Barat, Riau, Lampung, Bengkulu, Palembang Yogyakarta, Jakarta dan Bangka belitung.

“Selamat datang para peserta yang telah hadir sejak awal. Jadikan momen ini sebagai ajang silaturahmi,” ujarnya saat menyapa para peserta yang sudah hadir diarena perlombaan.

Ia berharap dalam pergelaran nanti para peserta bisa mengikuti perlombaan secara objektif sesuai dengan ketentuan yang telah ditetapkan serta dengan menjunjung tinggi sportifitas untuk meraih prestasi.

“Begitupun para panitia dan dewan juri untuk bekerja secara profesional jangan sampai mengecewakan para peserta,” ujar pria yang biasa akrab disapa Bang Amru ini.

Previous Post

Forum Pecinta Perahu Tradisional Jambi Resmi Dibentuk

Next Post

Mendagri Tito Karnavian Dianugerahi Gelar Adat Melayu “Sri Paduko Setio Payung Negeri”

Artikel terkait

DAERAH

Sempat Vakum, Kini Saka Pramuka Taruna Bumi tingkat Cabang Kota Jambi Punya Pemimpin Baru

23/06/2025
2k
DAERAH

Antisipasi Karhutla, Gubernur Jambi dan Danrem 042 Gapu Bertemu Kepala BNPB di Jakarta

23/06/2025
2k
DAERAH

Launching Program Bedah Rumah 2025, Maulana-Diza Serahkan Bantuan RTLH Untuk Warga Kota Jambi

23/06/2025
2k
DAERAH

Wakil Bupati Kerinci Jalin Konsultasi Strategis dengan Unja, Perkuat Kerja Sama Lintas Sektor

23/06/2025
2k
DAERAH

Wali Kota Jambi Tinjau Langsung Program Bedah Rumah, 82 Unit RTLH Ditarget Rampung Tahun Ini

23/06/2025
2k
Next Post

Mendagri Tito Karnavian Dianugerahi Gelar Adat Melayu "Sri Paduko Setio Payung Negeri"

Harga Telur Ayam Tembus Rp 32 Ribu, Pedagang Mulai Kurangi Stok

Pria di Mesir Bakar Sekolah Gara-gara Tunangan Tak Lulus Ujian

Daftar Lowongan Kerja yang Masih Dibuka hingga Akhir Agustus

DPRD Muaro Jambi Setujui APBD Perubahan Tahun 2022

Discussion about this post

Iklan

Kalender

June 2025
S M T W T F S
1234567
891011121314
15161718192021
22232425262728
2930  
« May    

Populer

  • Satu Tahun Wafat Putra Bungsunya, Fasha Resmikan Masjid Muhammad Fabiansyah Putra

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Milad ke 25, KAMMI Silampari Gelar Sejumlah Rangkaian Kegiatan

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Wow! SMAN 1 Tanjabbar Gelar Acara yang Diduga “Dugem” ala Diskotik

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Aturan Pakai Vitamin Generos pada Anak

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • 12 Jam Lebih Jalan di Mandiangin Ditutup Pengguna Jalan Desak Kapolda dan Gubernur Jambi Turun Tangan

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Sepak Terjang Nathaniel Zebua, Pelajar Asal Jambi yang Masuk Timnas U17

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Breaking News !!! Sekda Tanjab Barat Kecelakaan di Betung Alami Sejumlah Luka

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Efek Samping Generos pada Anak

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Breaking News !!
    Sempat Hilang Beberapa Hari, Mahasiswi STAI Kualatungkal Ditemukan di Pekanbaru

    332 shares
    Share 133 Tweet 83
  • Breaking News: Geger Warga Semerap Ditemukan Gantung Diri, Ini Pesan Terakhir ke Istri

    332 shares
    Share 133 Tweet 83

DISCLAIMER | KODE ETIK | PEDOMAN MEDIA SIBER | REDAKSI | SOP PERLINDUNGAN WARTAWAN

© 2024 SEKATO.ID - Jalan HM Yusuf Singedekane, Lorong Purnawira, No 7, RT 21, Telanaipura, Kota Jambi. Kode Pos 36122. Developed by Ara.

  • Sekato
  • Disclaimer
  • Kode Etik
  • Pedoman
  • Redaksi
  • Perlindungan

© 2020 Sekato - Jalan HM Yusuf Singedekane, Lorong Purnawira, No 7, RT 21, Telanaipura, Kota Jambi. Kode Pos 36122. Developed by Ara.